KOMODITI teh

PT PERKEBUNAN NUSANTARA VII

gambar

01

LUAS AREAL TANAMAN

 

 

Total areal tanaman teh tahun 2022 tidak mengalami perubahan dari tahun sebelumnya, tercatat seluas 1.523 Ha.

02

PRODUKSI & KAPASITAS PABRIK

 

 

Produksi teh basah PTPN VII tahun 2022 mencapai 11.750 ton dan produksi teh kering mencapai 2.672 ton. Produk hasil olah teh PTPN VII meliputi teh Orthodox dan CTC

 

PTPN VII memiliki 1 (satu) Pabrik Teh yang berada di wilayah Gunung Dempo, Kota Pagar Alam dengan total kapasitas olah mencapai 80 ton PTS/Hari

03

PANGSA PASAR

 

Produk teh PTPN VII ditujukan untuk memenuhi kebutuhan lokal dan ekspor. Volume penjualan teh PTPN VII pada tahun 2022 sebanyak 1.690 ton untuk pangsa pasar lokal, sedangkan pada pasar ekspor, PTPN VII mampu menjual 345 ton.

AMANAH - KOMPETEN - HARMONIS - LOYAL - ADAPTIF - KOLABORATIF

Call us

0721-702233

Email us

sekretariat@ptpn7.com